Belajar HTML5 Dasar 0/5 (1)

HTML5 mulai berkembang pada tahun 2011. Setelah Internet Explorer 9 rilis beberapa bulan lalu, maka semua browser utama seperti Internet Explorer, Firefox, Safari, Chrome dan Opera, telah mendukung HTML5 dan CSS3.  Walaupun belum semua fungsi HTML5 dan CSS3 didukung sepenuhnya, tetapi tahun 2011 merupakan tahun lahirnya HTML5. Jadi tunggu apa lagi, Anda masih pakai XHTML? […]

Read More

Mengenal Struktur HTML5 1.5/5 (4)

HTML5 adalah versi terbaru dari HTML yang statusnya sudah direkomendasikan oleh W3C walau belum 100% sempurna, tapi beberapa sudah bisa dipakai. HTML5 sangat powerful, sampai-sampai almarhum Steve Jobs pernah mengatakan HTML5 sebagai pengganti Flash, perkataan Steve Jobs tersebut sedikit banyak mempengaruhi para programmer yang ingin mengembangkan flash. Tentunya membuat sebagian dari mereka berpindah ke HTML5. […]

Read More